Ditanyai Pergantian Ketua KPK Baru, Jokowi Beri Jawaban Normatif

- Sabtu, 30 Desember 2023 | 23:00 WIB
Ditanyai Pergantian Ketua KPK Baru, Jokowi Beri Jawaban Normatif

Dengan pemberhentian ini, komposisi pimpinan KPK yang semula lima orang menjadi empat orang.

Jokowi sedang memproses pengganti Firli, dan ketika ditanya mengenai waktu penunjukan Ketua KPK baru.

"Masih dalam proses semuanya. Ya aturan kita ikutin semua," kata Jokowi pada wartawan setelah menghadiri rapat konsolidasi nasional KPU di Istora Senayan, Jakarta, Sabtu, 30 Desember 2023.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jangkauindonesia.com


Halaman:

Komentar