Polisi Kantongi Sketsa Wajah Penusuk Imam Musala Kebon Jeruk

- Kamis, 23 Mei 2024 | 20:00 WIB
Polisi Kantongi Sketsa Wajah Penusuk Imam Musala Kebon Jeruk


Belakangan diketahui, korban merupakan imam musala, yakni Ustaz Saidi. Ia ditusuk di tempat wudhu Musala Uswatun Hasanah, Pesing Garden, Kebon Jeruk pada Kamis subuh (16/5).


Korban mengalami luka tusuk pada punggung bagian kanan. Ia sempat mendapat perawatan di rumah sakit namun kemudian dinyatakan meninggal dunia. 


Sumber: RMOL

BERIKUTNYA

SEBELUMNYA


Halaman:

Komentar

Terpopuler