Meski bisa sembuh sendiri dengan istirahat dan minum air putih cukup, pilek dan batuk bisa mengganggu aktivitas sehari-hari.
Sebelum mengonsumsi obat-obatan kimia tidak ada salahnya coba disembuhkan dengan bahan-bahan herbal.
Baca Juga: Efektif! dr. Zaidul Akbar Ungkap Cara Atasi Tulang Keropos dengan Mengonsumsi 2 Jenis Herbal Ini
dr. Zaidul Akbar menyarankan bagi yang menderita pilek serta batuk untuk rutin minum air jahe.
Air jahe panas tersebut dicampur dengan madu secukupnya menurut prakitisi kesehatan itu.
Bahan yang perlu dicampurkan seperti misalnya adalah jeruk nipis, garam.
Baca Juga: Link Nonton Barcelona vs Almeria 21 Desember 2023 Bukan Yalla Shoot, Main Jam Berapa?
Tentunya bukan garam dapur, melaikan garam himalaya yang sudah sejak lama dikenal sebagai bahan dalam pengobatan herbal.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: heipop.id
Artikel Terkait
HINDARI OBESITAS ! Pahami Penyebab dan Ragam Penyakit yang Dapat Mengganggu Aktivitas
Mulai Umur Berapa Pengukuran Tensimeter Perlu Dilakukan untuk Mendeteksi Hipertensi?
Langkah-langkah Membedah Kesehatan Tulang: Panduan untuk Mengenali Tulang yang Sehat
Panduan Lengkap Melahirkan dengan BPJS Kesehatan: Syarat, Prosedur, dan Biaya yang Ditanggung