Pertama di Asia Tenggara, Jawa Barat Punya Galeri Arsip COVID-19 di Kota Bandung

- Jumat, 22 Desember 2023 | 16:31 WIB
Pertama di Asia Tenggara, Jawa Barat Punya Galeri Arsip COVID-19 di Kota Bandung

NARASIBARU.COM - Untuk mengenang masa pandemi, Pemerintah Provinsi Jawa Barat meresmikan Galeri Arsip Covid-19 di Kota Bandung, Jawa Barat.

Galeri Arsip Covid-19 di Kota Bandung, Jawa Barat itu jadi yang pertama di Indonesia, bahkan di Asia Tenggara.

Penjabat Gubernur Jawa Barat (Pj Gubernur Jabar) Bey Machmudin meresmikan Galeri Arsip Covid-19 di Kantor Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah (Dispusipda) Jawa Barat, Kota Bandung, Rabu 20 Desember 2023.

Baca Juga: Panwaslu Kecamatan Cisarua Bersiap Hadapi Pemilu 2024, Lakukan Koordinasi untuk Distribusi Logistik di Kantor Kelurahan CIsarua

Pj Gubenur Jabar Bey Machmudin mengatakan, Galeri Arsip COVID- 19 menjadi pengingat sekaligus pembelajaran bagaimana suatu pandemi yang melanda hampir seluruh dunia dapat ditangani di Indonesia, khususnya di Jawa Barat.

Bahkan ketika kasus baru kembali muncul belakangan. 


Halaman:

Komentar