Luhut Lapor Punya Harta Rp1 Triliun, Naik Rp 145 Miliar dalam Setahun

- Senin, 25 Maret 2024 | 17:45 WIB
Luhut Lapor Punya Harta Rp1 Triliun, Naik Rp 145 Miliar dalam Setahun


Dari keempatnya, Sandiaga Uno merupakan menteri dengan harta terbanyak yaitu Rp 7,9 triliun. Kemudian disusul oleh Prabowo dengan harta Rp 2 triliun. Lalu, Andi Amran Rp1,1 triliun.


Sebagai informasi, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih membuka proses pelaporan LHKPN sampai dengan 31 Maret 2024.


Sumber: viva

SEBELUMNYA


Halaman:

Komentar