Netanyahu melanjutkan, pertempuran di Jalur Gaza akan berlangsung lama dan sulit karena pasukan darat Israel beroperasi di wilayah Palestina selama lebih dari 24 jam.
“Perang di Jalur (Gaza) akan berlangsung lama dan sulit dan kami siap menghadapinya,” kata Netanyahu.
Netanyahu, yang mengumumkan bahwa perang telah memasuki tahap kedua, mengatakan upaya untuk membebaskan lebih dari 200 sandera akan terus berlanjut bahkan selama serangan darat terhadap Hamas di Gaza diluncurkan.
Dia mengatakan gagasan kesepakatan pertukaran sandera dengan tahanan Palestina telah dibahas dalam kabinet perang Israel namun menolak menjelaskan lebih lanjut, dan mengatakan bahwa mengungkapkan rincian apa pun akan menjadi kontraproduktif.
Sumber: sindonews
Artikel Terkait
Gaji Pegawai Pajak 2024: Tunjangan Kinerja (Tukin) Capai Rp117 Juta per Bulan
Viral Video Wanita Joget Pegang Ikan Pesut Mahakam Langka, Netizen Geram & Ancaman Hukumnya
Keracunan Massal di Mojokerto: 261 Siswa Terdampak Soto Ayam MBG, Ini Data & Penyebabnya
Denada Buka Suara Soal Gugatan Anak Kandung Rp 7 Miliar: Fakta dan Pernyataan Resmi