NARASIBARU.COM -Ijtima Ulama yang mendukung pasangan Capres-Cawapres Amin atau Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar diharapkan semakin memperbesar gelombang perubahan di Indonesia.
Harapan itu disampaikan Cawapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Muhaimin Iskandar, melalui akun Instagram resminya, Minggu (19/11).
"Ijtima Ulama pada 2019 mendukung Pak Prabowo, Alhamdulillah pada Pemilu 2024 ini memutuskan memilih Amin," kata sosok yang akrab disapa Cak Imin itu.
Artikel Terkait
Program Makan Bergizi (MBG) Bappenas: Lebih Mendesak dari Lapangan Kerja?
Anwar Abbas Peringatkan Prabowo Soal Dewan Perdamaian AS-Israel: Analisis Risiko & Dana Rp16,7 T untuk Gaza
Deddy Corbuzier Beri Bantuan Tempat Usaha untuk Penjual Es Gabus yang Difitnah: Kronologi & Kritiknya
Perluasan Sawit di Papua: 5 Manfaat Besar untuk Ekonomi, OAP, dan Energi Nasional