Laporan Reporter TribunBengkulu.com, Panji Destama
�
TRIBUNBENGKULU.COM, KEPAHIANG - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kepahiang saat ini sudah menerima berkas Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) dari 15 Partai Politik yang telah mendaftar sejak, Senin (1/5/2023) hingga Minggu (14/5/2023).�
�
Dari ke 15 Partai Politik yang mendaftarkan Bacaleg ke KPU Kepahiang ini, salah satunya Partai Persatuan Pembangunan (PPP), dengan 25 bacaleg yang didaftarkan ke KPU Kepahiang untuk 4 Dapil.�
�
Daftar nama bacaleg itu telah diterima oleh pihak KPU Kepahiang, dari 25 bacaleg yang didaftarkan ada satu orang Incumbent yang ikut pendaftaran bacaleg.�
�
Bacaleg itu, yakni Okta Sinofas yang merupakan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kepahiang 2019-2024.
�
Berikut nama-nama Bacaleg dari PPP Kepahiang yang didaftarkan ke KPU Kepahiang :
Dapil I
- Okta Sinofas.
- Beni Juliansyah.
- Haji Sela.
- Nopriansyah.
- Marsia.
- Abdul Muis.
- Eka Maria.
- Arpan.
�
Dapil II
Artikel Terkait
Viral Penampakan Masjid Jokowi di Abu Dhabi, Reaksi Netizen Bikin Ngakak
Prabowo Akan Bayar Utang Whoosh Pakai Uang Negara yang Dikembalikan Koruptor
Aplikasi Maxim: Solusi Praktis untuk Perjalanan dan Penghasilan Tambahan di Indonesia
AHY Pastikan APBN Bakal Ikut Menanggung Utang Whoosh