NARASIBARU.COM -Berbeda dengan dirinya sekarang, dulu Ustadz Derry Sulaiman pernah bercita-cita masuk neraka. Sampai bangga bikin kaos "First In Hell".
Ustadz Derry Sulaiman saat ini diketahui berusaha mendamaikan Virgoun dan Inara Rusli agar tidak berpisah.
Ustadz Derry Sulaiman membagikan cerita tentang dirinya sebelum hijrah pun kembali viral di media sosial.
Cita-cita tak biasa ini diceritakan Ustadz Derry Sulaiman di video podcast YouTube milik Alfie Alfandy yang tayang pada Juli 2020.
Dalam ceritanya, Ustadz Derry Sulaiman mengungkap bahwa anak metal memang biasa berbicara soal kematian. Oleh karena itu, biasanya anak metal cenderung lebih mudah tersentuh ketika ada dakwah yang datang kepada mereka.
Ustadz Derry Sulaiman lantas menyinggung soal "promosi" neraka yang tanpa sadar disampaikan oleh mereka yang mengklaim dirinya tengah berdakwah. Hal itu mulai membuat dirinya bercita-cita masuk neraka.
Artikel Terkait
Ressa Rizky Rossano Gugat Denada: Klaim Anak Kandung dan Tuntut Ganti Rugi Miliaran
Eggi Sudjana dan Pengkhianatan Politik: Analisis Sejarah & Pelajaran untuk Bangsa
Latihan Militer China, Rusia, Iran di Afrika Selatan: Tujuan, Agenda & Dampak Geopolitik
Kontroversi Garansi Allah BGN: Target Nol Keracunan Makan Bergizi Gratis 2026 Mungkinkah?