"Apa yang bapak lakukan mendorong kami, untuk lebih baik dari ini, karena ini kami bersepakat melihat seorang tokoh Probono Indonesia, bapak kami daulat sebagai tokoh Probono Indonesia," kata Otto.
Menanggapi ini, Prabowo mengaku sebenarnya tidak pantas menerima ini. "Harusnya Advokat dari Malaysia (pengacara yang disewa Prabowo) itu yang dapat anugerah ini, karena dia saat itu tidak mau dibayar, tapi karena harga diri bangsa Indonesia saya tetap bayar," kata Prabowo.
Ia pun menceritakan bahwa awalnya membantu Wilfrida karena mendapatkan laporan dari seorang aktivis perempuan, beliau tahu bahwa saya punya hubungan baik dengan Malaysia.
"Waktu itu memang ada yang laporan ke saya, ada TKW di Kelantan yang divonis dan mereka tanya apakah bisa saya bantu," cerita Prabowo.
Lanjutnya ia pun langsung menghubungi seorang sahabat di Malaysia, menanyakan seseorang pengacara yang bagus di Malaysia.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: genzdaily.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Pandji Pragiwaksono Terancam Denda 50 Kerbau Akibat Candaan soal Adat Toraja
Jokowi dan Budi Arie, Dua Orang Paling Ruwet
Begini Tanggapan Ignasius Jonan Soal Utang Whoosh usai Temui Prabowo
Budi Arie Bantah Projo Singkatan Pro Jokowi, Jejak Digital 2018 Justru Dia Jelas-jelas Ngomong Gitu