Dampak Gempa Bayah, Banten, Satu Rumah di Cikidang Sukabumi Rusak Ringan

- Rabu, 03 Januari 2024 | 15:31 WIB
Dampak Gempa Bayah, Banten, Satu Rumah di Cikidang Sukabumi Rusak Ringan

Namun akibat kejadian itu, satu keluarga terdampak gempa dilaporkan terpaksa mengungsi.

 “Warga Bergotong royong membersihkan puing banguna. Selanjutnya kami menyampaikan laporan ini ke BPBD,” kata petugas P2BK Cikidang.

 

 

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: independenmedia.id


Halaman:

Komentar