Ade turut prihatin atas insiden yang terjadi sehingga mengakibatkan jatuhnya korban jiwa.
"Kami turut prihatin atas peristiwa ini dan menghaturkan duka cita yang sedalam-dalamnya," ujarnya.
Pesawat Milik Indonesia Flying Club
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menuturkan pesawat yang jatuh tersebut merupakan milik dari Indonesia Flying Club.
Hal ini disampaikan oleh juru bicara Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Gunadi, Adita Irawati.
Adita menuturkan pihaknya masih mengumpulkan informasi terkait pesawat yang jatuh tersebut.
Selain itu, sambungnya, dirinya juga membantah bahwa pesawat tersebut adalah milik Politeknik Penerbangan Indonesia (PPI) Curug, Tangerang, Banten.
"Saya sedang mengumpulkan informasi. Tapi itu bukan pesawat Curug, tapi Indonesia Flying Club," kata Adita saat dihubungi Tribunnews.com, Minggu
Sumber: Tribunnews
Artikel Terkait
Bengisnya Bripda Waldi Polisi di Jambi: Bunuh-Perkosa Dosen karena Asmara
Tanda Alam Sebelum Raja Solo Wafat, Pohon Besar Tumbang di Pesanggrahan Langenharjo
Dosen Cantik di Jambi Tewas Diduga Diperkosa & Dibunuh Oknum Polisi, Mobil & Sepeda Motor Dibawa Kabur
Mahasiswa di Sibolga Tewas Dikeroyok Gara-gara Tidur di Masjid, Kepala Korban Dihantam Buah Kelapa