NARASIBARU.COM -Komisi II DPR RI Bakal memanggil Menteri ATR/BPN Nusron Wahid terkait polemik sengketa pulau dan juga terjadi jual beli pulau.
“Rencana senin, kan kita baru nyusun jadwal kemarin,” kata Wakil Ketua Komisi II DPR Dede Yusuf di Gedung Nusantara II, Kompleks DPR, Senayan, Rabu, 25 Juni 2025.
Legislator dari Fraksi Demokrat ini menerangkan dalam tersebut nantinya Komisi II bakal meminta penjelasan Nusron Wahid terkait pulau-pulau di Indonesia yang menjadi polemik. Dari soal penjualan pulau-pulau hingga sengketa pulau antar provinsi.
Artikel Terkait
Gus Yahya Tantang Rais Aam Makzulkan Dirinya di Muktamar PBNU
Roy Suryo Bersumpah: Demi Allah Lembar Pengesahan Skripsi Jokowi Tidak Ada
Prabowo Perintahkan Audit Empat RS Papua Usai Tragedi Ibu Hamil
Ahmad Ali Terang Benderang Lecehkan Megawati