NARASIBARU.COM -Partai Solidaritas Indonesia (PSI) dikabarkan segera melaunching logo baru bergambar kepala gajah berwarna merah dan berbadan hitam. Di bawah logo gajah tersebutkan bertuliskan PSI Partai Super Tbk.
Alhasil, logo baru partai yang dipimpin putra bungsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep ini jadi bulan-bulanan warganet.
Dikutip dari Instagram RMOL pada Kamis, 17 Juli 2025, warganet mengomentari logo baru PSI itu seperti kepala celeng (babi hutan).
"Gajah ko kayak celeng," ujar pemilik akun dheni2680.
"Kenapa bukan celeng," timpal akun thahadarmarsoemirat.
Artikel Terkait
Prabowo Ambil Alih Tanggung Jawab Whoosh? Tunggu Dulu! Puan Mau Bongkar-bongkaran soal Keputusan di Era Jokowi
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh