NARASIBARU.COM -Presiden Prabowo Subianto resmi melantik Afriansyah Noor sebagai Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) dalam upacara pelantikan yang digelar di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu, 17 September 2025.
Pelantikan Afriansyah didasarkan pada Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 97B Tahun 2025.
Politikus Partai Bulan Bintang (PBB) itu sebelumnya pernah menjabat sebagai Wamenaker pada era pemerintahan Presiden Joko Widodo, dan kini kembali dipercaya mengemban posisi strategis tersebut di Kabinet Merah Putih.
Artikel Terkait
Prabowo Jadi Sandaran Jokowi dan Relawannya
Pamali Jokowi-Gibran Melayat ke Keraton Surakarta Bisa Lengser
Budi Arie Pilih Gerindra Ketimbang PSI, Pengamat: Jokowi Tak Lagi Menarik
Jokowi Pilih Open House Ketimbang Ikut Kongres Projo III