NARASIBARU.COM -Jalur kereta cepat, yang saat ini tersedia untuk Jakarta-Bandung, berpeluang diperpanjang hingga Surabaya. Namun pemerintah masih butuh waktu untuk mengkalkulasi dan mengkaji rencana tersebut.
Menanggapi hal tersebut, Ketua Badan Anggaran DPR RI, Said Abdullah menuturkan, kalau kereta cepat hanya sampai Bandung, justru akan sia-sia. Maka sudah seharusnya jalur kereta api cepat dilanjutkan hingga Surabaya.
“Kalau yang pertama itu memang gagasan Banggar (sampai Surabaya). Kalau Jakarta-Bandung bahkan belum sampai Bandung, menurut hemat saya sia-sia," kata Said Abdullah di Gedung Nusantara II, Komplek Senayan, Kamis (14/9).
Artikel Terkait
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi
Budi Arie Sama Saja Bunuh Diri Masuk Gerindra
Momen Prabowo Tanya Budi Arie, PSI atau Gerindra Kau?
Jika Nekat Jadikan Gibran Cawapres 2029, Prof Ikrar Yakin Prabowo Pasti Keok, Ini Alasannya