Video Curhat Korban Gusur Kembali Beredar, Jokowi: Rasanya Sangat Sakit

- Minggu, 17 September 2023 | 21:00 WIB
Video Curhat Korban Gusur Kembali Beredar, Jokowi: Rasanya Sangat Sakit



NARASIBARU.COM - Video lama Presiden Joko Widodo yang membahas perasaannya menjadi korban gusur kembali viral. Video itu muncul kembali di tengah konflik di Pulau Rempang, Batam, Kepulauan Riau.


Pada video berdurasi 00:58 detik itu, tampak Jokowi mengenakan baju kemeja kotak-kotak, kostum khas kampanye pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2012 silam.






Dia Curhat keluarganya pernah jadi korban gusur pada 1970-an. Saat itu dia masih duduk di bangku sekolah dasar.


"Tidak dapat ganti rugi, hanya dapat tanah, itu juga di bantaran lagi, tapi di tempat yang lain," kata Jokowi seperti dikutip redaksi, Minggu (17/9).


Halaman:

Komentar