Di samping itu, Megawati mendorong pentingnya pengembangan riset dan inovasi.
"Jadi, dari bahan mentah yang begitu banyak kita miliki, menjadi sistem produksi yang bernilai tambah melalui hilirisasi," ucapnya.
Adapun hari ini merupakan hari terakhir Rakernas IV PDIP digelar sejak Jumat (29/9/2023).
Rakernas ini mengusung tema 'Kedaulatan Pangan untuk Kesejahteraan Rakyat Indonesia'.
Sementara sub tema adalah 'Pangan Sebagai Lambang Supremasi Kepemimpinan Indonesia Bagi Dunia'.
Sumber: tribunnews
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Reaksi Jokowi Usai Tahu Logo Wajahnya Dibuang Ormas Projo
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi
Budi Arie Sama Saja Bunuh Diri Masuk Gerindra
Momen Prabowo Tanya Budi Arie, PSI atau Gerindra Kau?