Setelah orde baru tumbang dan berganti dengan masa reformasi, Gus Yaqut menjelaskan, santri juga memiliki peran besar saat itu, bahkan melahirkan Presiden ke-4 RI, Abdurrahman Wahid.
"Orde baru tumbang berganti dengan masa reformasi para santri juga ikut terlibat di dalamnya bahkan melahirkan seorang presiden yang sangat fenomenal Kiai Haji Abdurrahman Wahid," katanya.
Nama besar Abdurrahman Wahid atau Gus Dur, lanjut Gus Yaqut dinilai banyak dimanfaatkan oleh para kelompok, dari pecinta hingga pengkhianatnya.
"Beliau ini Kiai Haji Abdurrahman Wahid santri yang luar biasa, baik pencinta, pembenci, loyalis maupun pengkhianatnya itu memanfaatkan nama besar beliau," tandasnya.
Sumber: kumparan
Artikel Terkait
Desakan Copot Erick Thohir dari Menpora: Kinerja Kepemudaan Dipertanyakan, PP Himmah Soroti Indonesia Emas 2045
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?