NARASIBARU.COM - Pernyataan Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto, yang mengaku menerima pengakuan sejumlah ketua umum partai politik perihal kartu truf, menjadi topik hangat.
Dikatakan Hasto, kartu truf yang dipegang adalah saat saat menyinggung pencalonan putra sulung Presiden RI Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka, sebagai calon wakil presiden.
Menurut Hasto, Gibran menjadi calon wakil presiden merupakan pembangkangan politik atau political disobedience terhadap konstitusi.
Artikel Terkait
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?