NARASIBARU.COM : Generasi Milenial yang akan mendominasi pemilih pemula pada Pemilu 2024 mendatang tidak sekedar membutuhkan pemimpin yang terkenal. Namun mereka berharap banyak pada sosok pemimpin yang jujur, merakyat dan rendah hati.
"Berlaku untuk semua tingkatan. Tidak hanya pada pasangan Capres-Cawapres, tapi hingga calon anggota legislatif di daerah," tutur Koordinator Gerakan Milenial Perjuangan (GMP) Kota Yogyakarta Muhammad Fairaz, Kamis (14/12/2023).
Menurut Fairaz, pemilih pemula pada Pemilu 2024 ini memiliki jumlah yang cukup besar. Sehingga potensi mereka untuk mewarnai Pemilu 2024 sangat diharapkan.
Artikel Terkait
Prabowo Ambil Alih Tanggung Jawab Whoosh? Tunggu Dulu! Puan Mau Bongkar-bongkaran soal Keputusan di Era Jokowi
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh