RADAR GRESIK-- Pembebasan lahan untuk pelebaran Jalan Manyar tahap II hampir selesai. Saat ini tinggal tiga bidang lahan yang masih dalam proses negoisasi.
Ketua Tim Pelebaran Jalan Manyar, Zainul Arifin mengatakan saat ini masih ada tiga bidang tanah yang belum menemui titik kesepakatan soal harga. Tim pelebaran masih melakukan upaya negosiasi dengan pemilik lahan.
“Kami harap ini segera selesai secepatnya. Sebab ditargetkan pembebasan lahan selesai tahun ini,” ujar Ketua Tim Pelebaran Jalan Manyar, Zainul Arifin.
Baca Juga: Santriwati Korban Cabul Ungkap Modus Kiai Bawean, Paksa Pijat Kemaluan hingga Kunci Pintu
Artikel Terkait
Gus Yahya Tolak Desakan Mundur: Keputusan Sepihak, Saya Tidak Diberi Klarifikasi Terbuka!
Meredam Ketegangan Politik: Jokowi dan Megawati Diharapkan Berdialog Terkait Isu Ijazah
Mantan BIN: Bagaimana Mau Reformasi Polri, Ada Petinggi Jadi Anggota Komisi
Lebih Pilih Hadiri Forum Bloomberg daripada Sidang, Jokowi Jangan Anggap Enteng Kasus Ijazah