Memang, ada sejumlah sosok yang digadang-gadang bakal digandeng Anies. Mereka adalah Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang merupakan Ketua Umum DPP Partai Demokrat.
Sandiaga Uno yang merupakan mantan partnernya di Pilgub DKI Jakarta sekaligus eks politisi Partai Gerindra. Pun, nama Khofifah Indar Parawansa (Gubernur Jatim) juga santer disebut-sebut.
Saat disinggung terkait nama-nama tersebut, Anies juga tak memberikan clue apa pun. "Tunggu tanggal mainnya," pungkasnya.
Sumber: kontenjatim
Artikel Terkait
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?