"Antara PAN, Gerindra dan Pak Prabowo bukan hanya satu bantal satu kasur, tetapi juga satu mimpi. Yaitu menjadikan Indonesia sebagai bangsa yang memiliki peradaban tinggi, maju modern, dimana rakyatnya memiliki hidup yang sejahtera, aman, nyaman, dan bahagia," pungkasnya.
Dalam acara itu, hadir Prabowo Subianto selaku Ketua Umum Partai Gerindra sekaligus presiden terpilih RI. Dia datang hanya didampingi ajudannya.
Sementara itu, ada pula Ketum PAN Zulkifli Hasan, Sekjen PAN Eddy Soeparno, Ketua Majelis Penasehat PAN Hatta Rajasa, dan Waketum PAN Viva Yoga Mauladi
Sumber: Tribunnews
Artikel Terkait
Desakan Copot Erick Thohir dari Menpora: Kinerja Kepemudaan Dipertanyakan, PP Himmah Soroti Indonesia Emas 2045
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?