PDIP Siapkan Tarung 'Kapolda vs Eks Panglima TNI' di Pilkada Jateng

- Rabu, 03 Juli 2024 | 14:00 WIB
PDIP Siapkan Tarung 'Kapolda vs Eks Panglima TNI' di Pilkada Jateng

Di samping itu, Utut menegaskan pengurus pusat PDIP belum memutuskan siapa nama bakal calon gubernur yang akan diusung partai dalam ajang Pilkada Jateng 2024. Menurutnya, PDIP masih terus menggodok nama-nama yang ada.


Sebagai informasi, Ahmad Luthfi memang digadang-gadang akan maju sebagai bakal calon gubernur Jateng 2024 usai diusung oleh Partai Amanat Nasional (PAN). Sementara itu, Andika Perkasa juga sudah resmi menjadi kader PDIP sejak tahun lalu


Sumber: bisnis

BERIKUTNYA

SEBELUMNYA


Halaman:

Komentar