“Tadi saya sampaikan apa adanya bahwa itu keinginan Pak Sandi untuk mengajak PKS ke pemerintahan,” kata Romi kepada wartawan di Hotel Redtop, Jakarta, Rabu (31/5).
Namun tindakan Sandi itu, kata Romy, banyak disalahartikan oleh masyarakat. Sandi disebut-sebut akan masuk PKS karena upaya pendekatan tersebut.“Ya tadi saya jelaskan lagi, benar-benar. Orang sering salah baca,” tegasnya.
Sebelumnya, Wakil Ketua Majelis Syuro PKS, Sohibul Iman, mengeklaim Sandi ingin berlabuh ke PKS. Namun, ia mengatakan belum dapat memberikan proyeksi peran Menparekraf itu apabila benar bergabung ke PKS, termasuk menjadi cawapres Anies.
Sumber: tvone
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh
Ekonom Deteksi Rencana Jahat di Proyek Whoosh Bengkak 1,2 Miliar USD