NARASIBARU.COM -Beredarnya rumor Menteri BUMN Erick Thohir bakal digantikan oleh salah satu pendiri Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Jeffrie Geovanie, menuai pro kontra.
Pengamat Komunikasi Politik Universitas Esa Unggul, M. Jamiluddin Ritonga, berpandangan bahwa jika rumor itu benar maka itu tidak menguntungkan bagi kabinet Merah Putih Presiden Prabowo Subianto.
Pasalnya, Jeffrie Geovanie sangat terkenal dengan loyalis Presiden Ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi).
Artikel Terkait
Luhut Bantah Punya Saham Toba Pulp Lestari: Klarifikasi Lengkap dan Usulan ke Prabowo
PDIP Tolak Pilkada via DPRD, Usung E-Voting untuk Tekan Politik Uang
Menko Pangan Zulkifli Hasan Tinjau SPPG Kalikajar Wonosobo, Staf Bersihkan Sepatunya
Target PSI 2029 di Jawa Tengah Dinilai Mimpi, Ini Analisis Pengamat Politik