Dia menjelaskan pertemuan PAN dengan PDIP sebatas silaturahmi soal penjajakan.
Menurutnya, Golkar membuka peluang partai mana pun untuk menjalin komunikasi, tak terkecuali yang di dalam koalisi. "Ini sampai saat ini semuanya dalam proses penjajakan ya," tegasnya.
Selain itu, Doli mengatakan bahwa Ketum PAN Zulhas pun masih melaporkan peristiwa pertemuan dengan PDIP kepada Ketum Golkar Airlangga Hartarto.
Menurutnya, komunikasi yang terlanin antarpartai di KIB pun masih berlangsung baik. "Pak Zulhas pada saat berkunjung ke kantor PDIP terus berkomunikasi dengan Pak Airlangga sebelum sedang ke sana, bahkan seudahnya, terus berkomunikasi.
Jadi, KIB sampai saat ini apa pun yang ditempuh langkah-langkah yang diambil Parpol itu saling dikomunikasikan," imbuhnya.
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?