Rayakan Hari Ibu, Pandawa Gelar Bazaar dan Edukasi Pemberdayaan Perempuan

- Senin, 25 Desember 2023 | 13:30 WIB
Rayakan Hari Ibu, Pandawa Gelar Bazaar dan Edukasi Pemberdayaan Perempuan

Kemudian dilanjutkan dengan acara pemeriksaan kesehatan dan konsultasi gizi dab terakhir tebus murah.

Eri Sandra mengungkapkan soal masalah stunting di Jakarta yang masih belum teratasi.

“Bicara soal stunting para ibu-ibu memiliki peran penting atas pertumbuhan anak,” ucap Ere kepada Info Indonesia.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Neck Pillow Terbaik Lengkap dengan Fungsi dan Kelebihannya

Eri mengatakan, pemberdayaan perempuan juga menyangkut biaya pendidikan.

Bukan saja pendidikan dasar hingga menengah yang gratis, tetapi biaya pendidikan tinggi yang terjangkau hingga gratis.

“Dengan demikian semua kalangan mendapat kesempatan mengakses pendidikan tinggi dan pada akhirnya membuat cita-cita Indonesia emas bisa tercapai pada 2045,” kata Eri.

Dia juga menyinggung pemberdayaan perempuan bisa melalui perlindungan terhadap UMKM di mana notabene sebgaian besar dikelola perempuan. 

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: infoindonesia.id


Halaman:

Komentar

Terpopuler