NARASIBARU.COM, Jakarta – Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo, mengomentari aksi pembagian uang oleh Gus Miftah di Pamekasan.
menurut Ganjar, tindakan tersebut mengindikasikan adanya pelanggaran.
"Kalau soal Gus Miftah, kalau soal pelanggaran dan sebagainya, semua sudah kelihatan kok," ujar Ganjar di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Sabtu, 30 Desember 2023.
Baca Juga: Ditanyai Pergantian Ketua KPK Baru, Jokowi Beri Jawaban Normatif
Ganjar meminta Bawaslu untuk menyelidiki kejadian tersebut dan khawatir bahwa tidak mengambil langkah terkait kasus ini bisa membuat Bawaslu diprotes oleh masyarakat.
"Tinggal Bawaslu, ya itulah pekerjaan anda yang kami tunggu. Atau mungkin menunggu kalian akan diprotes oleh masyarakat?" ujarnya.
Artikel Terkait
KPK Wajib Periksa Jokowi dan Luhut terkait Kasus Whoosh
Kasus Ijazah Jokowi Masuk Babak Baru, Selangkah Lagi Ada Tersangka
Tak Peduli Luhut, Jokowi atau Siapa pun, Semua Harus Diperiksa di Kasus Whoosh
Kapan Adik Jusuf Kalla cs Dijebloskan ke Sel Tahanan?