Korban Kecelakaan Maut di Perbatasan HST-HSS Tinggalkan Seorang Anak, Posbindu Desa Walatung Berduka

- Senin, 29 Januari 2024 | 16:30 WIB
Korban Kecelakaan Maut di Perbatasan HST-HSS Tinggalkan Seorang Anak, Posbindu Desa Walatung Berduka

Almarhum meninggalkan seorang anak berusia 9 tahun dan masih duduk di bangku kelas 3 Madrasah.

"Jasadnya sudah dimakamkan hari ini pukul 09.00 Wita," katanya kepada Radar Banjarmasin, Senin (29/1/2024).

Baca Juga: Kecelakaan Maut di Angsana, Ayah dan Anak Tewas, Begini Kronologinya

Terpisah, Kepala Puskesmas Kambat Utara, Kecamatan Pandawan, Nazilah Khaikannor membenarkan almarhum merupakan kader di Puskesmas yang dipimpinnya itu.

"Iya betul. Beliau bagus saja selama bekerja. Kami atas nama karyawan Puskesmas Kambat Uatara turut berduka cita dan semoga beliau husnul khatimah," ujarnya.

"Ibu Norhasanah adalah sosok yg baik, sidin (dia) sangat aktif dalam kegiatan Posbindu, sidin juga periang, suka bercanda dengan sesama kader," tandasnya.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: radarbanjarmasin.jawapos.com


Halaman:

Komentar

Terpopuler