Ada 5 manfaat donor darah bagi kesehatan tubuh:
Baca Juga: Perburuan Dimulai, Polisi Kejar Siswa yang Terlibat Tawuran Pelajar di Tangerang Selatan
1. Meminimalisir Risiko Penyakit Jantung
Donor darah secara rutin dapat membawa manfaat luar biasa karena bisa meningkatkan aliran darah, mengurangi risiko penyumbatan arteri, bahkan memberikan perlindungan hingga 88 persen dari serangan jantung.
2. Meningkatkan Produksi Sel Darah Merah
Ketika Anda mendonorkan darah, tubuh merespons dengan memproduksi sel darah merah baru untuk menggantikan yang telah disumbangkan. Hal ini dapat membantu meningkatkan produksi sel darah merah, terutama bagi orang yang memiliki anemia.
3. Mengurangi Kekentalan Darah dalam Tubuh
Manfaat selanjutnya dari mendonorkan darah adalah dapat mengurangi kekentalan darah, yang merupakan salah satu faktor risiko utama penyakit jantung. Donor darah dapat membantu tubuh dalam membuang kelebihan zat besi, yang dapat menyebabkan oksidasi kolesterol.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kabarfajar.com
Artikel Terkait
HINDARI OBESITAS ! Pahami Penyebab dan Ragam Penyakit yang Dapat Mengganggu Aktivitas
Mulai Umur Berapa Pengukuran Tensimeter Perlu Dilakukan untuk Mendeteksi Hipertensi?
Langkah-langkah Membedah Kesehatan Tulang: Panduan untuk Mengenali Tulang yang Sehat
Panduan Lengkap Melahirkan dengan BPJS Kesehatan: Syarat, Prosedur, dan Biaya yang Ditanggung