NARASIBARU.COM: Kesiapan prajurit yang tangguh dan Alutsista yang memadai merupakan faktor yang menentukan untuk memenangkan suatu pertempuran.
Terkait itulah Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengecek dan melihat secara langsung kondisi real kesiapan Prajurit Kopassus yang berada di Markas Kopassus Cijantung, Jakarta Timur, Jumat (5/1/2024).
Saat kunjungannya, Panglima TNI didampingi Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, Danjen Kopassus Mayjen TNI Deddy Suryadi menyaksikan pameran static show dan pameran Alutsista yang dimiliki Kopassus.
Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto mengecek dan melihat secara langsung kondisi real kesiapan Prajurit Kopassus yang berada di Markas Kopassus Cijantung, Jakarta Timur, Jumat (5/1/2024). Foto: Puspen TNI
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!