Gresik, NARASIBARU.COM--Pertandingan pekan kedua (matchday II) babak 12 besar Liga 2 2023/24 akan dimainkan pada akhir pekan ini.
Melansir dari akun instagram resmi Liga 2 @liga2match, ada enam pertandingan matchday II babak 12 besar Liga 2 yang dimainkan akhir pekan ini.
Rinciannya, tiga pertandingan dimainkan hari pertama Jumat (12/1) dan tiga pertandingan dimainkan Sabtu (13/1) siang.
Kabar bagus bagi suporter yang ingin menyaksikan perjuangan tim-tim kebanggaan mereka di babak 12 besar Liga 2 ini.
Sebab, semua pertandingan Liga 2 di babak 12 besar akan disiarkan langsung oleh Indosiar maupun live streaming Vidio.
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!