Saat ditemukan korban dalam kondisi kaki di tekuk ke belakang dengan kabel di leher dan dalam kondisi sudah meninggal dunia, kedua orang tuan korban mengevakuasi korban.
"Menurut keterangan kedua saksi saat ditemukan posisi setengah jongkok, kemudian kedua orang tuanya segera melepas kabel yang menjerat korban dan menurunkan korban," imbuhnya.
Pihak keluarga menyatakan menerima atas meninggalnya korban sebagai musibah serta membuat surat pernyataan tidak menghendaki untuk dilakukan tindakan autopsi "Korban merupakan anak kandung dari orang tuanya yang selama ini kecanduan game online hp," pungkasnya
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!