"Oleh karna itu dengan tiga komponen yang kita satukan sekarang, sesuai dengan tugas pokoknya masing-masing diharapkan bisa lebih detail, lebih dini menemukan dan mencari solusi indikasi-indikasi yang saya maksudkan tadi," jelasnya.
Ia pun berharap, adanya polisi RW dapat menjadikan Pemilu aman tanpa adanya kegaduhan di masyarakat.
"Harapannya, Polisi RW, penyuluh kamtibmas ini kedepan Kabupaten Sukabumi lebih kondusif terutama menghadapi pemilu tahun 2024 yang akan datang," ujar AKBP Maruly Pardede.
Diketahui, polisi RW berjumlah 555 personel itu bukan Bhabinkamtibmas di setiap desa, melainkan anggota yang sebelumnya tidak bertugas sebagai Bhabinkamtibmas.
Untuk penyuluh Kamtibmas sendiri berjumlah 326, mereka merupakan orang-orang dari kecamatan dan desa, lalu pokdar kamtibmas dsri dlemen pemuda berjumlah 65 orang. (*)
Sumber: tribunnews
Artikel Terkait
Mulai 1 Februari 2025, Elpiji 3 kg Tak Lagi Dijual di Pengecer
Peringatan BMKG: Gempa Megathrust Mentawai-Siberut Tinggal Menunggu Waktu, Bisa Capai M 8.9
Prihatin Soal Konflik PKB vs PBNU, Komunitas Ulama dan Nahdliyin Keluarkan 9 Rekomendasi
Cabut Pasal Penyediaan Alat Kontrasepsi, DPR: Jangan Buka Ruang Generasi Muda untuk Berzina!