Ponsel itu hadir ditawarkan dalam tiga varian warna, yakni Sunrise Beige, Oasis Green, dan Astral Black.
Ketiga warna itu didesain oleh Design Studio berkolaborasi dengan Matteo Menotto - mantan desainer print dan textile dari Gucci.
Selain kamera dan desain, realme 11 Pro 5G juga tampil menonjol karena memiliki fitur-fitur canggih, termasuk pengisian daya 100W SUPERVOOC dan baterai 5.000mAh.
Smartphone ini menggunakan Curved Vision Display 120Hz dengan 2160Hz.
Realme 11 Pro 5G hadir dengan konfigurasi layar premium yang sama dengan realme 11 Pro 5G.
Layar ini memiliki fitur Curved Vision Display 120Hz dengan 2160Hz PWM Dimming pertama di dunia.
Realme 11 Pro 5G dibekali prosesor Dimensity 7050G yang dipadu RAM 12GB dan penyimpanan internal 256GB. (ddy/jpnn)
Sumber: jpnn.com
Artikel Terkait
Program Makan Bergizi (MBG) Bappenas: Lebih Mendesak dari Lapangan Kerja?
Anwar Abbas Peringatkan Prabowo Soal Dewan Perdamaian AS-Israel: Analisis Risiko & Dana Rp16,7 T untuk Gaza
Deddy Corbuzier Beri Bantuan Tempat Usaha untuk Penjual Es Gabus yang Difitnah: Kronologi & Kritiknya
Perluasan Sawit di Papua: 5 Manfaat Besar untuk Ekonomi, OAP, dan Energi Nasional