"Kata-kata dan tindakan mereka tidak sejalan. Tujuan mereka adalah konfrontasi, bukan dialog," kata ujarnya.
Dia lalu mendesak Sekjen PBB Antonio Guterres untuk menahan diri dari keputusan yang bisa mengaktifkan kembali mekanisme sanksi terkait Iran di Sekretariat PBB.
"Segala upaya untuk memulihkan sanksi yang telah dicabut harus ditolak. Tidak ada sumber daya yang boleh mendukung mekanisme ilegal ini," kata Araghchi
Sumber: inews
Artikel Terkait
Viral Video Kontainer iPhone di Laut Utara Jawa: Hoax AI atau Fakta?
Wajib Pajak Gowa Kena Surat Paksa Rp265 Juta, Protes Standar Ganda KPP Bantaeng
Serangan Militer AS ke Iran dalam 24 Jam? Analisis Ketegangan Terkini dan Dampaknya
Demo Buruh 15 Januari 2026: Tuntutan UMP DKI Naik Rp5,89 Juta & UU Baru