NARASIBARU.COM - Kelompok Hamas Palestina mengatakan mereka menahan 200-250 warga Israel sebagai tawanan perang.
Rinciannya dirilis bersama dengan video pendek salah satu tawanan. Mia Schem yang berusia 21 tahun terlihat dalam rekaman sedang dirawat setelah dia terluka di lengannya, dan kemudian berbicara di depan kamera.
Dia mengatakan kepada kamera bahwa dia dioperasi selama tiga jam.
“Saya dirawat, saya mendapatkan obat. Aku hanya meminta agar aku segera dipulangkan ke rumah, ke keluargaku, ke orang tuaku, ke saudara-saudaraku. Tolong keluarkan aku dari sini secepat mungkin,” papar dia.
Artikel Terkait
Proyek Lumbung Pangan Disorot: Anggaran 2025 Dipakai di 2024 & Potensi Kerugian Negara
Iran Ancam Serang Jantung Tel Aviv: Analisis Ancaman Militer & Respons AS
Ledakan di Teheran: Uji Coba Militer Iran di Tengah Ancaman AS dan Eskalasi Ketegangan
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Dampak Restorative Justice pada Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis