Sementara itu, produsen bir terbesar China, Tsingtao Brewery mengeluarkan pernyataan setelah video pegawai kencing di pabriknya viral.
Perusahaan mengatakan bahwa pihaknya telah memproses kasus ini dan telah menghubungi pihak kepolisian untuk penyelidikan lebih lanjut.
"Perusahaan kami sangat prihatin dengan video yang muncul dari Tsingtao Brewery No.3 pada 19 Oktober,” kata Tsingtao Brewery dalam pernyataan mereka, seperti dimuat South China Morning Post.
Mereka juga menjamin bahwa bahan bir yang dikencingi sebelumnya yakni batch malt telah disegel dan tidak akan beredar di pasaran
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Proyek Lumbung Pangan Disorot: Anggaran 2025 Dipakai di 2024 & Potensi Kerugian Negara
Iran Ancam Serang Jantung Tel Aviv: Analisis Ancaman Militer & Respons AS
Ledakan di Teheran: Uji Coba Militer Iran di Tengah Ancaman AS dan Eskalasi Ketegangan
SP3 Kasus Ijazah Jokowi: Dampak Restorative Justice pada Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis