NARASIBARU.COM -Jonathan Khemdee, bek tengah Thailand U22 menjadi sorotan warganet usai final SEA Games 2023 melawan Timnas Indonesia U22.
Warganet menyoroti tingkah Jonathan Khemdee saat penyerahan medali perak SEA Games 2023 cabang olahraga sepakbola.
Sebelumnya, Jonathan Khemdee bermain cukup keras saat melakoni laga final menghadapi Timnas Indonesia U22.
Terbukti, wasit memberi kartu merah terhadap Jonathan Khemdee usai insiden keributan.
Tak hanya itu, netizen asal Indonesia menyoroti adab dan perilaku bek tengah Thailand U22.
Setelah pertandingan selesai, panitia penyelenggara mengadakan penyerahan medali perak dan emas.
Artikel Terkait
Viral Penampakan Masjid Jokowi di Abu Dhabi, Reaksi Netizen Bikin Ngakak
Prabowo Akan Bayar Utang Whoosh Pakai Uang Negara yang Dikembalikan Koruptor
Aplikasi Maxim: Solusi Praktis untuk Perjalanan dan Penghasilan Tambahan di Indonesia
AHY Pastikan APBN Bakal Ikut Menanggung Utang Whoosh