NARASIBARU.COM - Gunung Lewotobi yang berstatus bahaya level IV (awas) erupsi, Selasa 16 Januari 2024 pukul 16.30 WITA. Ini adalah erupsi ketiga kalinya pada hari ini.
Menurut laman Magma Indonesia, erupsi pertama terjadi pada pukul 04.58 WITA. Namun erupsi pertama ini tidak teramati.
Erupsi kedua gunung berapi di Flores Timur, NTT itu terjadi pada siang hari pukul 13.37 WITA.
Baca Juga: Pemkot Semarang Targetkan Penyerahan Sertifikat PTSL 2023 Selesai Bulan Ini
“Terjadi erupsi G. Lewotobi Laki-laki pada hari Selasa, 16 Januari 2024, pukul 13:37 WITA,” demikian pengumuman di laman Magma Indonesia.
Artikel Terkait
Begini Tanggapan Ignasius Jonan Soal Utang Whoosh usai Temui Prabowo
Budi Arie Bantah Projo Singkatan Pro Jokowi, Jejak Digital 2018 Justru Dia Jelas-jelas Ngomong Gitu
Presiden Prabowo Panggil Eks Menhub Ignasius Jonan ke Istana, Bahas Polemik Whoosh?
KPK OTT Gubernur Riau Abdul Wahid