Berbagai lebih lanjut, Allman sedikit membongkar urusan ranjangnya.
Menurut Allman, ia adalah satu-satunya orang yang memiliki kekuatan untuk menuntut seks.
Allman juga boleh memilih siapa ia inginkan.
“Saya memuaskan mereka semua dari waktu ke waktu.
Tak satu pun dari mereka pernah mengeluh dan tidak ada yang berani berbohong.
Para tetua akan mengungkapkannya kepada saya dalam sebuah penglihatan sebelum itu terjadi,” ujarnya dikutip dari Myjoyonline pada Sabtu (27/5/2023).
Suami Allman hidup rukun.
Mereka tinggal di rumah masing-masing yang dibangun untuk mereka sebelum pernikahan.
Suami Allman memperlakukannya dengan sangat baik, bak ratu!
Allman mengkalim ia tidak pernah jalan kaki.
Sehari-hari, ia ditandu oleh suami-suaminya itu.
Benar-benar seperti kisah di film-film, suami Allman berbagi tugas.
Ada yang menggotong tandu, ada yang memastikan Allman tak berkeringat, dan ada yang mengipasinya.
Untuk menjaga kekuatannya, Allman tidak pernah memotong rambut.
Dengan kekuatan dan penampilan rambut yang tak pernah dipotong, Allman dapat julukan"Female Samson" atau "Samson Perempuan".
Bagaimana menurutmu, Tribunners?
(TribunTrends.com/ Suli Hanna)
Sumber: trends.tribunnews.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Jokowi dan Budi Arie, Dua Orang Paling Ruwet
Begini Tanggapan Ignasius Jonan Soal Utang Whoosh usai Temui Prabowo
Budi Arie Bantah Projo Singkatan Pro Jokowi, Jejak Digital 2018 Justru Dia Jelas-jelas Ngomong Gitu
Presiden Prabowo Panggil Eks Menhub Ignasius Jonan ke Istana, Bahas Polemik Whoosh?