Kedua paket sabu tersebut terbungkus tisu yang diselipkan di dalam kotak rokok. "Kotak rokok itu dilempar tersangka Izad ke tanah, anggota curiga ada barang terlarang di dalamnya. Setelah dicek ternyata benar, ada sabu," kata Putra Dewa.
Sejauh ini, penyidik masih melakukan pemeriksaan dan pengembangan kasus. "Kita jerat kedua tersangka ini dengan pasal 112 ayat (2) UU RI Nomor 35 Tahun 2009, Tentang Narkotika," tandasnya.
Editor: Fauzan Ridhani
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: radarbanjarmasin.jawapos.com
Artikel Terkait
Tanda Alam Sebelum Raja Solo Wafat, Pohon Besar Tumbang di Pesanggrahan Langenharjo
Dosen Cantik di Jambi Tewas Diduga Diperkosa & Dibunuh Oknum Polisi, Mobil & Sepeda Motor Dibawa Kabur
Mahasiswa di Sibolga Tewas Dikeroyok Gara-gara Tidur di Masjid, Kepala Korban Dihantam Buah Kelapa
Isi Pertamax karena Takut Pertalite Bermasalah, Motor Warga Tuban Justru Jadi Tak Bertenaga