NARASIBARU.COM - Sukanto Tanoto, seorang pebisnis sukses dan tokoh di balik Royal Golden Eagle (RGE), menjadi perbincangan hangat setelah mengungkapkan niatnya untuk membantu Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Lanyas siapa sebenarnya sosok taipan yang satu ini sampai mau membantu Jokowi dalam pembangunan IKN di Kalimantan Timur.
Profil
Sukanto Tanoto adalah sosok di balik kesuksesan Royal Golden Eagle (RGE), perusahaan yang dirintisnya sejak tahun 1973. Meskipun bisnis utamanya adalah kayu lapis, RGE telah berkembang pesat dan memasuki berbagai sektor.
Saat ini, RGE mengelola lima sektor yang berbeda, termasuk industri pulp dan kertas, minyak kelapa sawit, serat viscose, selulosa khusus, dan pengembangan sumber daya energi.
RGE beroperasi di berbagai negara, termasuk Indonesia, China, Brazil, dan Spanyol. Bisnisnya tak hanya berpengaruh dalam skala lokal, namun juga memiliki dampak global.
Kekayaan bersih Sukanto Tanoto telah mencapai USD 3 miliar pada tahun 2023, yang berasal dari keberhasilan berbagai bisnis yang dimilikinya.
Kontribusi dalam Pembangunan
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Respons Keras Said Didu saat Prabowo Sebut Bertanggung Jawab atas Whoosh: Presiden Cabut Taring Purbaya!
Prof Henri Balik Badan Kritik Jokowi: Anaknya Belum Siap, Direkayasa Dipaksakan jadi Wapres
Saut Situmorang: Luhut jadi Dewa Penyelesaian Kebusukan Whoosh
Ekonom Deteksi Rencana Jahat di Proyek Whoosh Bengkak 1,2 Miliar USD