Video tersebut ramai dibahas, terlebih Partai Demokrat sudah menyatakan dukungan kepada Koalisi Indonesia Maju (KIM), Prabowo Subianto.
Soal viralnya video itu, Ketua DPD Partai Demokrat DKI Jakarta, Mujiyono, mengatakan, sudah ditindaklanjuti.
Kata dia, kader dalam video, sedang diminta klarifikasi oleh Badan Pembina Organisasi, Kaderisasi, dan Keanggotaan Daerah (BPOKKD) Demokrat Jakarta.
"Yang bersangkutan sedang dipanggil BPOKKD, sedang diminta klarifikasi," kata Mujiyono kepada Kantor Berita Politik RMOL, Jumat (22/9)
Sumber: RMOL
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Reaksi Jokowi Usai Tahu Logo Wajahnya Dibuang Ormas Projo
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi
Budi Arie Sama Saja Bunuh Diri Masuk Gerindra
Momen Prabowo Tanya Budi Arie, PSI atau Gerindra Kau?