NARASIBARU.COM -Sejak periode pertamanya memimpin Indonesia, Presiden Joko Widodo selalu menggembar-gemborkan pembangunan infrastruktur. Seperti menggelorakan pembangunan jalan tol di berbagai daerah.
Namun sayangnya, pembangunan jalan berbayar ini tidak diikuti dengan pembangunan jalan non-tol yang justru dipakai rakyat banyak.
Banyak jalan umum di berbagai daerah yang berlubang. Sampai-sampai jalanan hancur ini disorot seorang TikToker sehingga menjadi viral.
Artikel Terkait
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?