NARASIBARU.COM - Cawapres dari koalisi Indonesia Maju, Gibran Rakabuming Raka mengungkapkan obrolannya dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, saat sungkem di Kantor KPU, Selasa, (14/11/2023) malam kemarin.
Gibran mengaku bahwa Megawati adalah sosok orang yang paling dirinya hormati.
"Beliau adalah orang yang saya hormati, orang yang paling dituakan di acara kemarin. Otomatis saya harus sungkem dan menyalimi beliau termasuk adik," katanya.
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Ekonom Deteksi Rencana Jahat di Proyek Whoosh Bengkak 1,2 Miliar USD
Prabowo Tegaskan Whoosh Tidak Bermasalah, Negara Sanggup Bayar
Reaksi Jokowi Usai Tahu Logo Wajahnya Dibuang Ormas Projo
Soal Projo Merapat ke Gerindra, Pengamat Sebut Strategi Penyusupan Jokowi