NARASIBARU.COM - Capres Anies Baswedan mengkritik orientasi pembangunan ekonomi Indonesia saat ini. Menurut Anies orientasi pembangunan ekonomi saat ini hanya terfokus kepada pertumbuhan semata.
Anies bertekad untuk mengubah fokus pembangunan ekonomi dari pertumbuhan kepada pemerataan.
"Pembangunan ekonomi yang selama ini terjadi fokusnya pada pertumbuhan. Menurut hemat kami harus diubah menjadi pertumbuhan pemerataan dan keberlanjutan," katanya saat hadir di Ijtima Ulama dan Tokoh Nasional 2023 di Sentul, Bogor, Sabtu, 18 November 2023.
Anies melihat pertumbuhan ekonomi itu hal yang wajib. Namun tidak kalah penting adalah melakukan pemerataan ekonomi kepada rakyat Indonesia.
Artikel Terkait
Rocky Gerung: Jokowi Tak Bisa Tenang Sebelum Kasus Ijazah & Hukum Keluarga Terbukti
Eggi Sudjana Sebut Roy Suryo Belagu Soal Kasus Ijazah Jokowi: Analisis & Daftar Tersangka Terbaru
Kontroversi Ijazah Jokowi: Rektor UGM Sebut 2 Tanggal Lulus Berbeda, Mana yang Benar?
Reshuffle Kabinet Prabowo: Strategi Lepas dari Geng Solo dan Bayang-Bayang Jokowi?