“Tentu, secara politik ini akan dimaknai sebagai seteru terbuka Nasdem dan PDIP melalui Jokowi,” kata Dedi Kurnia kepada Kantor Berita Politik RMOL beberapa saat lalu melalui pesan singkat, Kamis (18/5).
Sementara itu, kata Dedi, kasus-kasus besar yang hingga kini belum jelas dan menjerat pihak-pihak yang mendukung pemerintah, kemungkinan akan aman.
“Bahkan mungkin saja menyasar di semua partai pendukung pemerintah, dan mirisnya itu menjadi alat sandera politik,” pungkasnya.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
PDIP Tolak Pilkada via DPRD, Usung E-Voting untuk Tekan Politik Uang
Menko Pangan Zulkifli Hasan Tinjau SPPG Kalikajar Wonosobo, Staf Bersihkan Sepatunya
Target PSI 2029 di Jawa Tengah Dinilai Mimpi, Ini Analisis Pengamat Politik
Roy Suryo Bongkar Klaim Eggi-Damai Bawa Misi TPUA ke Jokowi: Pengurus Inti Membantah